1.Tuliskan
ciri-ciri dari kelas Rhodophyta min 3!
Jawab : a. Rhodophytamemilikiklorofil a dan d, dan Fikoeritrin
b.
Rhodophyta,
cadanganmakanan starch floridean.
c.
Rhodophytatidakmemiliki
flagella
2. Jelaskan perbedaan dari Acanthopora
muscoides dan Acanthophora spicifera
?
Jawab
: a. Thallus silindris, berduri tumpul seperti bulatan lonjong merapat yang
terdapat di hampir seluruh permukaan thalli. Percabangan tidak teratur, gembal
merimbun di bagian atas rumpun, warna coklat tua. Tinggi rumpun dapat dapat
mencapai sekitar 15 cm.
b.
Thallus silindris, percabangan bebas, tegak, terdapat duri-duri pendek sekitar
thallus yang merupakan karakteristik jenis ini. Substansi cartilaginous, warna
coklat tua atau kekuning-kuningan. Rumpun lebat dengan percabangan ke segala
arah.
3. Jelaskan ciri-ciri ordo
Corallinales min 3 ?
Jawab : a. Bergumpal membentuk jumbai yang
longgar, keseluruhan talus
berkapur, keras.
b.
Sel tumbuhan terlihat jelas sebelum vertilisasi
c.
Siklus hidup heteromorphis.
d.
Terdapat 20 famili dan 150 genus.
Sumber : tugas
pendahuluan asirwan
4. Apa yang dimaksud dengan:
a. filiform
b. pinnately
branched
jawab : a. Filiform yaitu berbentuk seperti filamen
b. pinnately
branched yaitu percabangan
selang seling pada daun.
5. Klasifikasikan
dan deskripsikan min 4 masing-masing dari species
a.
Acanthophorasp.
Kingdom : Plantae
Phylum : Rhodophyta
Class : Florideophyceae
Order : Ceramiales
Family : Rhodomelaceae
Genus : Acanthophora
Species : Acanthophora sp
Deskripsi
:
o
Bentuknya
silinder cabang, 2-3mm lebar
o
Tumbuh
dari tanaman yang besar
o
Thallus
silindris, percabangan bebas, tegak, terdapat duri-duri pendek sekitar thallus
yang merupakan karakteristik jenis ini.
o
Substansi
cartilaginous,
o
warna
coklat tua atau kekuning-kuningan.
o
Rumpun lebat dengan percabangan ke segala
arah.
Tumbuh
pada substrat batu atau substrat keras lainnya, dapat bersifat epifit. Sebaran
tumbuhnya meluas di perairan Indonesia.
b. Gracilaria manilaensis
Klasifikasi :
Kingdom : Plantae
Divisio : Rhodophyta
Classis : Rhodophyceae
Ordo : Gracilariales
Familia : Gracilariaceae
Genus : Glasilaria
Species : gracilaria manilaensis
c. Gracilaria salicornia
Klasifikasi :
Kingdom : Plantae
Divisio : Rhodophyta
Classis : Rhodophyceae
Ordo : Gracilariales
Familia : Gracilariaceae
Genus : Glasilaria
Species : gracilaria salicornia
d. Amphiroa sp.
Kingdom : Plantae
Phylum :
Rhodophyta
Class :
Florideophyceae
Order : Corallinales
Family :
Corallinaceae
Genus : Amphiroa
Species : Amphiroa Sp.
d. Kappaphycus alvarezii
Kingdom : Plantae
Phylum : Rhodophyta
Class :
Florideophyceae
Order : Gigartinales
Family : Solieriaceae
Genus : Kappaphycus
Species :
Kappaphycus
alvarezii
Thanks for sharing
ReplyDeleteYou are welcome
ReplyDelete